5 Hal Penting Perlu Dikuasai Ketika Mulai Belajar Bahasa Inggris
Saat kamu baru memulai belajar bahasa Inggris, tentu banyak rintangan atau challenge yang akan kamu hadapi. Terkadang rintangan atau tantangan tersebut membuat kamu jadi ingin cepat menyerah, karena mungkin kamu tidak mengerti apa saja yang kamu perlukan ketika ingin bisa berbahasa Inggris. Tips berikut ini 5 Hal Penting Perlu Dikuasai Ketika Belajar Bahasa Inggris yang bisa kamu lakukan:

Membuat kalimat dengan menggunakan Obligatory Modals : Must, Should, Ought To, Be Supposed to, dan Had Better ( Bagian 2 )





Penjelasan mengenai must, dan should  sebelumnya sudah disampaikan di Membuat kalimat dengan menggunakan Obligatory Modals : Must, Should, Ought To, Be Supposed to, dan Had Better ( Bagian 1 ). Selanjutnya saya akan  sampaikan bentuk kata Obligatory modals lainnya yaitu be supposed to dan  ought to serta had better.


Penggunaan be supposed to( seharusnya/sepatutnya) untuk menyatakan ide bahwa seseorang dengan subjek (I, you, they, the teacher, lots of people, my father, etc). berharap sesuatu terjadi. Be supposed to sering menyatakan pengharapan mengenai peristiwa yang terjadwal, seperti yang dijelaskan sebelumnya atau suatu prosedur yang benar. 

Perhatikan contoh :
1. The game is supposed to begin at 10.00 ( Pertandingan itu seharusnya dimulai pada pukul 10.00)
2. The committee is supposed to vote by secret ballot. ( Panitia seharusnya memberikan suara dengan pemungutan suara rahasia ).

Penggunaan be supposed to( seharusnya/sepatutnya) juga menyatakan pengharapan tentang kebiasaan. bentuk frasa ini juga bisa digunakan untuk memberikan mengenai ide bahwa orang lain mengharapkan ( permohonan maupun permintaan ) kebiasaan tertentu.

Contoh : 

1. I am supposed to go to the meeting. My boss told me that he wants me to attend. ( Saya diharapkan  menghadiri rapat. Bos saya memberitahu bahwa ia ingin saya untuk hadir.)

2. The children are supposed to put away their toys before they go to bed. ( Anak-anak diharapkan menyimpan mainan mereka sebelum mereka tidur).

Penggunaan be supposed to( seharusnya/sepatutnya) dalam waktu lampau ( was/were supposed to ) untuk menyatakan suatu pengharapan yang tidak terpenuhi :

Contoh :

Situasi : The speaker expected Jack to call, but he didn't. 

Jack was supposed to call me last night. I wonder why didn't


PENGGUNAAN OUGHT TO AND HAD BETTER

A. Ought to  sering di sebut "otta" dalam pembicaraan informal ( tidak resmi ).
     I ought to ("otta") study tonight, but I think I'll watch TV instead.

B. In meaning, had better mendekati makna should/ought to, but kata had better yang biasanya lebih kuat. Seringkali kata had better menekankan pada sebuah peringatan atau sebuah sebuah ancaman dari sebuah konskuensi buruk yang mungkin terjadi. 
Contoh : 

If we don't stop at a service station, there will be a bad result. We will run out of gas.   

Catatan dalam penggunaan had better :

1. Memiliki makna saat ini ( present ) atau akan datang ( future ).
2. Di ikuti oleh bentuk kata kerja sederhana ( simple )
3. Lebih umum digunakan dalam bentuk bicara (speaking) maupun menulis (writing).
    Contoh :
    1. The gas tank is almost empty. We had better stop at the next service station.
    2. You had better take care of that cut on your hand soon, or it will get infected.

C. Contraction : 'd better, terkadang dalam bicara , kata had disingkat, seperti dalam contoh berikut :
     a. You'd better take care of it.
     b. You better take care of it. 

D. Negative form ( dalam bentuk Negatif ) : had better + not
    You'd better not be late. 

Demikian penjelasan mengenai Membuat kalimat dengan menggunakan Obligatory Modals : Must, Should, Ought To, Be Supposed to, dan Had Better.


Baca Juga

Posting Komentar

0 Komentar

Topik Utama

Jika kamu sering bertanya pada diri kamu sendiri 'bisakah saya berbahasa Inggris?', Jawabnya adalah kamu bisa melakukannya. Karena tujuan dasar dari belajar suatu bahasa adalah sebagai alat berkomunikasi, termasuk belajar bahasa Inggris. Namun yang sering sekali menjadi masalah umum yang terjadi bahkan kamu sering alami adalah bagaimana cara untuk memulainya? Langkah apa yang perlu dilakukan? dan berbagai pertanyaan yang mungkin pernah terlintas di benak kamu.So, untuk itu kamu bisa melakukan 5 Langkah efektif dalam belajar bahasa Inggris yang bisa kamu lakukan dalam belajar bahasa Inggris agar kamu bisa. Silakan baca sampai tuntas ya.

R̼e̼k̼o̼m̼e̼n̼d̼a̼s̼i̼ B̼u̼k̼u̼ Pilihan

Kunjungi

Rekomendasi Buku

Katalog Buku

PERHATIAN !
Kamu senang baca buku? Yuk lihat rekomendasi buku yang mungkin cocok untuk kamu di Katalog Buku. Katalog Buku adalah situs review buku yang menjadi rekomendasi bagi para pecinta buku.

Ilmu Bahasa Inggris

Bahasa Inggris Pedia

Belajar Bahasa Inggris Online Lengkap

Iklan

Aemal Shop
Berbagai produk halal unggulan dari produk UMKM lokal dengan harga dan kualitas terbaik.
🅱🅰🅷🅰🆂 🅸🅽🅶🅶🆁🅸🆂.🅲🅾🅼

Subscribe Kami


R̼e̼k̼o̼m̼e̼n̼d̼a̼s̼i̼ B̼u̼k̼u̼ G̼r̼a̼m̼e̼d̼i̼a̼.com

Kunjungi

Rekomendasi Buku

Mungkin Menarik Bagi Anda:

Cari Artikel :

Sering Dilihat

    close